Webblogpedia:Kueri Penelusuran Pengguna

Beranda » Webblogpedia:Kueri Penelusuran Pengguna

Webblogpedia:Kueri Penelusuran Pengguna Webblogpedia:Kueri penelusuran pengguna adalah mesin yang mencocokan hasil sesuai kueri (permintaan) pengguna. Ilmu seputar mesin pencari yang biasa disebut dengan information retrieval. Ilmu ini berkaitan dengan pengembangan prinsip algoritmik yang bertujuan untuk mencocokan minat pengguna dengan informasi terbaik yang sesuai dengan minat tersebut. Salah satu mesin pencari terkenal adalah Google. Mesin pencari […]

Webblogpedia:Kueri Penelusuran Pengguna

Webblogpedia:Kueri penelusuran pengguna adalah mesin yang mencocokan hasil sesuai kueri (permintaan) pengguna. Ilmu seputar mesin pencari yang biasa disebut dengan information retrieval. Ilmu ini berkaitan dengan pengembangan prinsip algoritmik yang bertujuan untuk mencocokan minat pengguna dengan informasi terbaik yang sesuai dengan minat tersebut. Salah satu mesin pencari terkenal adalah Google.

Mesin pencari juga dapat disebut mesin kueri, atau mesin yang akan menyesuaikan permintaan pengguna ketika mereka mencari sesuatu informasi.

Bagaimana Google berkembang untuk menemukan kecocokan terbaik antara kueri pengguna dan dokumen web. Mesin pencari Google juga melakukan permintaan pengguna dengan sangat cepat.

Pada awalnya, Google berusaha untuk memahami dan memenuhi kebutuhan pengguna dengan cara yang lebih baik dibandingkan dengan mesin pencari lainnya.

  1. Halaman website yang terbaik adalah halaman yang paling banyak ditautkan. Dalam konteks ini, “ditautkan” berarri bahwa halaman tersebut memiliki banyak tautan yang mengarah kepadanya dari halaman lain di web. Google mengumpulkan prinsip ini untuk menentukan peringkat halaman dari hasil pencarian. Halaman yang memiliki banyak tautan masuk dianggap leboh berharga dan relevan. Peluang halaman ini akan muncul lebih tinggi dalam daftar hasil pencarian.
  2. Prinsip kedua peringkat halaman adalah Deskripsi terbaik yang berasal dari teks tautan yang terkait dengan halaman tersebut. Teks yang digunakan dalam tautan yang mengarah ke halaman tertentu dapat memberikan gambaran yang akurat tentang konten halaman tersebut. Google menggunakan informasi ini untuk memberikan deskripsi yang relevan dan menarik dalam hasil pencarian. Dengan demikian, pengguna dapat dengan mudah memahami apa yang akan mereka temukan ketika mengklik tautan tersebut.

8 Mesin Pencari selain Google sebagai Mesin Kueri Penelusuran Pengguna

Google bukanlah satu-satunya mesin telusur di dunia. Ada 8 mesin telusur yang mendominasi di sebagian negara, seperti Rusia, China, dan negara lainnya.

1 komentar untuk “Webblogpedia:Kueri Penelusuran Pengguna”

  1. I have read some excellent stuff here Definitely value bookmarking for revisiting I wonder how much effort you put to make the sort of excellent informative website

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Eksplorasi konten lain dari WebBlogPedia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca

Scroll to Top